Katalog Produk
SIGTECH merupakan spesialis karet bantalan jembatan (bridge bearing) dan sambungan jembatan (expansion joint) yang memiliki pabrik sendiri. Produk yang dijual seperti expansion joint terbuka, EJ tertutup, elastomer bearing pad, plain bearing (rubber pad), rubber strip bearing, lead rubber bearing, etc.